BANJARBARU, shalokalindonesia.com- Perbaikan kebocoran yang terjadi dipipa transmisi air baku dan petugas sudah melakukan pemeriksaan di lapangan BPAM Banjarbakula, Selasa (9/1/2024).

Kepala SPAM Banjarbakula, Muhammad Berty Nakir menyampaikan, aliran air bakal dihentikan sementara waktu saat perbaikan kebocoran dan pihaknya sudah berkoordinasi dengan penyedia untuk melakukan perbaikan identifikasi kerusakan.

Oleh sebab itu, dilakukan pengurasan agar mempermudah pengerjaan karena air terus keluar dalam tanah.

“Jadi, untuk sementara waktu aliran diberhentikan saat pengerjaan,” jelasnya.

Ia bilang, pekerjaan bakal selesai selama 12 jam danada lima kabupaten/kota yang menerima pasokan dari BPAM Banjarbakula diantaranya Banjarmasin, Banjarbaru, Banjar, Barito Kuala, dan Tanah Laut akan mengalami dampaknya.

“Pemberhentian air dari pukul 18.00 WITA hingga 06.00 Wita,” (shalokalindonesia.com/Bjbklik)

Editor: Erma Sari, S, pd
Foto: Ledeng air bersih. (Foto: Air kami)

Iklan

Share:

Shalokal Indonesia

Shalokal Indonesia adalah media online dibawah PT Shalokal Mediatama Indonesia dengan kantor di Kalimantan Selatan

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *