SHALOKALINDONESIA.COM, BANJAR- Setelah sebelumnya ular ditemukan di kecamatan Gambut, kali ini ular jenis Phyton kembali muncul di jalan Mentri Empat Gang Sejahtera, Martapura, Kabupaten Banjar, Sabtu (18/3/2023).

Mendapatkan info tersebut, Petugas Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (DPKP) Kabupaten Banjar turun tangan membatu warga.

Kepala Bidang Pemadaman Penyelamatan dan Sarpas Didin Miraji mengatakan adalagi ditemukan ular phyton usai warga melapor.

“Saat itu, warga melapor ada ular sekitar 3 meter ada di dalam kandang ternak warga,” ujar Didin. (shalokalindonesia.com/si).

Editor: Erma Sari, S. Pd
Ket foto: penangkapan ular. (Foto: MC Banjar)

Iklan

Share:

Shalokal Indonesia

Shalokal Indonesia adalah media online dibawah PT Shalokal Mediatama Indonesia dengan kantor di Kalimantan Selatan

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *