SHALOKAL, INDONESIA, BATOLA- Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrebang) DPRD Barito Kuala di Kecamatan Marabahan, Selasa (7/2/2023).

Musrebang ini dihadiri oleh perwakilan anggota DPRD dapil 1 yaitu H. Reidan Winata dan Syarif faisal serta unsur muspika dari Kecamatan Marabahan

Perwakilan DPRD Batola, H. Reidan Winata menyampaikan, musrebang ini secara garis besar usulan yg dibahas adalah terkait dengan infrastruktur, terutama jalan.

” Terkait dengan usulan yg merupakan prioritas meningkatkan kualitas sumbersaya manusia untuk mendukung pembangunan berkelanjutan, SOPD terkait hendaknya betul- betul menjadikan skala prioritas untuk direalisasikan dipelaksanaan tahun selanjutnya,” jelasnya.

Kata dia, intinya pihak DPRD akan mengawal hasil dari musrenbang smpai dengan terealisasi sepanjang anggaran dari pemerintah daerah tercukupi dan tersedia untuk tujuan tersebut. (Si)

Editor: Erma Sari, S. Pd
Ket foto: Musrebang Kecamatan Marabahan. (Foto:si)

Iklan

Share:

Shalokal Indonesia

Shalokal Indonesia adalah media online dibawah PT Shalokal Mediatama Indonesia dengan kantor di Kalimantan Selatan

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *