BANJARMASIN, shalokalindonesia.com- Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispersip) Kalsel menggelar sosialisasi pembinaan perpustakaan Kota Banjarmasin, Selasa (30/4/2024).

Kadis perpustakaan dan Kearsipan kota Banjarmasin, Muhammad Ikshan Alhak, M.Si menyampaikan, kegiatan ini dalam memperkuat jaringan dan meningkatkan pembinaan perpustakaan di Kota Banjarmasin.

“Langkah-langkah ini diharapkan dapat menjadi awal yang baik dalam upaya meningkatkan kualitas perpustakaan sebagai sarana pembelajaran bagi anak didik di Kalimantan Selatan, khususnya Kota Banjarmasin yang diharapkan akan memberikan manfaat besar bagi masyarakat, ” katanya.

Kabid Pelayanan dan Pembinaan Perpustakaan Adethia Hailina, SE, M.E menyampaikan pentingnyanya Akreditasi 9 Komponen yang harus di ketua oleh para pengelola perpustakaan

pentingnya akreditasi minimal C untuk perpustakaan yang ingin berpartisipasi dalam berbagai lomba perpustakaan.

Adethia berkomitmen untuk meningkatkan akreditasi perpustakaan sekolah di Kalimantan Selatan, termasuk SD, SMP, SMA, perpustakaan khusus/Instansi dan kelurahan, sebagai langkah untuk meningkatkan indeks Literasi.

Iklan

Share:

Shalokal Indonesia

Shalokal Indonesia adalah media online dibawah PT Shalokal Mediatama Indonesia dengan kantor di Kalimantan Selatan

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *